Custom Search

Team eSport PB Yang Mendunia Part 1

TEAM MITH CHAMPIONS PBIC 2011 - Source http://www.fps-pb.com
Selamat datang kembali troopers, sebelumnya saya memberikan informasi tentang website event keymaster pb garena, kemudian ada tempat share keymaster pb garena yang dimana troopers bisa berbagi atau mendapatkan kunci untuk membuka puzzel pada website event keymaster pb garena, lalu ada rekomendasi title aug hbar pb garena dan penjelasan tentang eSport pb garena yang sangat bermanfaat buat kamu yang ingin menjadi eSport player di game Point Blank Indonesia. Dan kali ini saya akan memberikan penjelasan tentang team-team eSport PB part 1 yang telah mendunia di FPS eSport PB untuk Internasional atau World, sebagai berikut :

1. PBIC 2011 (FIRST GLOBAL Turnament)
PBIC 2011 merupakan turnament internasional pertama yang di adakan oleh Zepetto (pemilik hak cipta game Point Blank) dan saat itu Point Blank dipublish oleh Gemscool, dan pada turnament PBIC 2011 dimana pada turnement berskala dunia ini di ikuti beberapa team, sebagai berikut :

PBIC 2011 - Source http://www.fps-pb.com/

✶INDONESIA : TEAM KAMIKAZE-CROSS
✶THAILAND :  TEAM MITH
✶KOREA SELATAN : TEAM TRICK
✶RUSIA : TEAM RUSIA
✶BRASIL : TEAM neX-i
✶TURKEY : TEAM DP.TR

Dan juara pertama pada turnament PBIC 2011 ini dimenangkan oleh Team MITH dari negara Thailand.

2. PBIC 2012
PBIC 2012 merupakan turnament internasional kedua, dimana pada turnament internasional ini Indonesia mendapat kesempatan istimewa menjadi tuan rumah atau venue diadakannya turnament Internasional Fps PB dan team-team yang ikutan pada PBIC 2012 adalah sebagai berikut :

✶INDONESIA : TEAM FPS REAL 186 & TEAM RVG.TOK
✶FILIPINA : TEAM CM STROM
✶RUSIA : TEAM Rox.KIS
✶USA : TEAM NAB_KreW
✶BRASIL : TEAM FlawlessAim
✶PERU : TEAM BRAVO
✶THAILAND : TEAM NEOLUTION E-Sports PB
✶ITALIA : TEAM Squadra Nazionale PB Italia

Dan PBIC 2012 ini dimenangkan oleh team asal Indonesia yaitu team  FPS REAL 186 sebagai juara pertama.




Share:

0 komentar:

Posting Komentar

Berikan Komentar Anda Dengan Sopan Dan Bijak !!

Translate This Blog

GamersFPS Youtube

Artikel Terbaru

Recent Posts Widget

Submit Url

free website promotion SubmitX.com